Home » Profil » Visi dan Misi

Visi dan Misi

Visi :

Pada tahun 2023, GKJ menjadi Jemaat Kristen yang mewartakan keselamatan secara vioner antisipatif, berintegritas pelayanan, mampu mengembangkan diri, sadar gender, berwawasan kebangsaan dan ekologis, didasarkan pada kecakapan berteologi secara kontekstual.

Misi :

  1. Menjadi Gereja yang terus menerus diperbaharui berdasarkan firman Tuhan. Pembaharuan itu terwujud dalam upaya memupuk spiritualitas, memelihara penghayatan akan kehadiran Allah dalam seantero kehidupan, serta menjaga relasinya dengan Allah secara sungguh sungguh.
  2. Menjadi Gereja yang meneladan Yesus Kristus dalam seluruh kehidupannya dengan cara hadir ditengah dunia sebagai teladan kebenaran dan kekudusan.
  3. Menjadi Gereja yang mewujud-nyatakan keselamatan dalam kehidupanya dan dalam keutuhan ciptaan, dengan memupuk semangat ekumenisme dan damai sejahtera bagi semua umat manusia.

Bagikan :


Agenda Kegiatan

Ibadah Minggu Online : Setiap Hari Minggu jam 08.00 WIB livestreaming di channel Youtube GKJ Wonosari Gunungkidul dan Radio Swara Dhaksinarga 89,9 FM

Renungan Harian Online : Setiap hari Senin, Rabu, dan Jumat jam 05.00 WIB di Channel Youtube GKJ Wonosari Gunungkidul

PA/PD Online : Setiap hari Kamis jam 16.00 WIB di Channel Youtube GKJ Wonosari Gunungkidul

Sekolah Minggu Online : Setiap hari Minggu jam 09.00 WIB via Zoom

Persekutuan Remaja Online : Setiap hari Sabtu jam 16.00 WIB di Channel Youtube GKJ Wonosari Gunungkidul

Latihan Macapat : diliburkan

Persekutuan Doa Pagi : diliburkan

Kelas Katekisasi : dimulai pada bulan April 2022